Pemprov DKI Jakarta akan mempertahankan beberapa tiang monorel di Senayan untuk videotron dan reklame, sementara 109 tiang di Rasuna Said akan dibongkar.
Pemkab Cianjur resmi miliki tiga ruas jalan baru setelah pelimpahan status dari jalan nasional. Penataan trotoar segera dilakukan untuk kenyamanan pejalan kaki.
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta berencana membongkar tiang monorel di Jalan Rasuna Said, Kuningan, Jakarta Selatan pada Rabu (14/1/2025). Adhi Karya buka suara.
Pencurian pelat besi penutup trotoar marak di Badung. Dinas PUPR berupaya mengganti yang hilang, namun prosesnya memakan waktu. Keamanan pejalan kaki terancam.