Samuel Eto'o dihukum CAF dengan skorsing empat laga dan denda $20 ribu akibat tindakan tidak sportif saat Piala Afrika 2025. FECAFOOT mengecam sanksi ini.
Kemenangan AC Milan atas Como tak lepas dari penampilan gemilang Mike Maignan. Massimiliano Allegri pun mengakui kipernya itu menjadi kunci kebangkitan timnya.
AC Milan melibas tuan rumah Como 3-1 dalam lanjutan Liga Italia musim ini. Adrien Rabiot jadi bintang dengan terlibat dalam semua proses gol Rossoneri.