Tak salah jika Zainuddin MZ dijuluki Dai Sejuta Umat. Makam dai kondang ini terus saja didatangi peziarah dari penjuru tanah air. Mereka datang silih berganti.
Kader PPP merasa kehilangan dengan meninggalnya dai sejuta umat Zainuddin MZ. Sekjen PPP Irgan Chairul Mahfiz mengatakan, sulit mencari pengganti Zainuddin.
Ribuan kader PPP yang sedang mengikuti Muktamar VII PPP di Bandung, berduka cita atas wafatnya Zainuddin MZ. Mereka pun berdoa bersama agar mantan politisi yang pernah berkiprah di PPP itu diterima di sisi-Nya.
Bergulirnya perdagangan bebas (FTA) ASEAN-China bukan hanya menjadi kekhawatiran kalangan dunia usaha di Tanah Air. Zaenuddin MZ yang kerap dijuluki Kyai Sejuta Umat ikutan merasa resah.
Muktamar islah Partai Bintang Reformasi (PBR) segera digelar. Namun, dana penyelenggaraan justru 'raib'. Zaenal Ma'arif dituding membawa uang itu. Benarkah?