detikSport
Wimar Witoelar Meninggal, Olimpian Tenis Ini Berduka
Olimpian tenis Suharyadi turut menyampaikan duka cita atas meninggalnya Wimar Witoelar. Sosoknya dinilai sangat berdedikasi untuk tenis Indonesia.
Rabu, 19 Mei 2021 15:10 WIB