Gubernur Banten Andra Soni bertemu Direktur Utama ASDP Heru Widodo. Keduanya bicara rencana kerja sama antara Pemprov Banten dan ASDP terkait Pelabuhan Merak.
Andra Soni mengakui banyak warga tidak terlayani saat akan ikut program pemutihan pajak kendaraan. Dia meminta agar pemerintah kabupaten dan kota cari solusi.