Di hari Minggu (4/1/2026) siang sekitar pukul 11.00 WIB, saat Adrolmios alias Si Ad (61) menggarap sawah, ia dibuat kaget dengan munculnya lubang di sawah
Warga Limapuluh Kota heboh dengan munculnya sinkhole raksasa di sawah. Lalu apa itu sebenarnya sinkhole, dan bagaimana lubang besar ini bisa terbentuk?
Sinkhole di Situjuah Batua, Sumbar, kini jadi lokasi wisata. Ratusan orang datang ambil air yang dipercaya bisa menyembuhkan penyakit, meski tanpa bukti ilmiah.
Warga Jorong Tepi, Nagari Situjuah Batua, Kabupaten 50 Kota Sumatera Barat, mendadak heboh. Sebuah lubang raksasa muncul di tengah lahan persawahan milik warga.