Wakil Ketua Dewan Keamanan Rusia, Dmitry Medvedev, mengejek Trump dengan mengatakan Greenland dapat memilih untuk bergabung dengan Rusia, jika AS tidak cepat.
Trump mengejek pertahanan Greenland, menyatakan ambisinya untuk menguasai pulau itu. Ia membandingkan Greenland dengan Rusia dan China yang punya kapal perusak.
Rusia mengecam upaya "kekuatan asing" yang coba melakukan intervensi terhadap situasi terkini di Iran, yang dilanda unjuk rasa antipemerintah besar-besaran.