detikNews
Panglima TNI Lepas 1.090 Prajurit untuk Misi Perdamaian di Lebanon
Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto melepas Satgas Kontingen Garuda yang akan melaksanakan misi perdamaian United Nations Interim Force in Lebanon (UNIFIL).
Rabu, 09 Apr 2025 11:23 WIB