detikSumut
BPMA Sebut Gas Muncul di Nagan Raya Tidak Berbahaya Bila Tak Ada Pemicu
BPMA mengecek kemunculan gas pasca banjir di Kecamatan Darul Makmur, Nagan Raya. Gas itu disebut tidak berbahaya bagi warga bila tidak ada pemicunya.
36 menit yang lalu







































