Wilayah Warakas, Tanjung Priok, Jakut, masih terendam banjir sore ini. Banjir sempat surut siang hari, tapi sore air kembali naik dan menggenang di rumah warga.
Banjir merendam rumah warga Pademangan Timur, Jakarta Utara, memaksa 458 jiwa mengungsi. BPBD DKI Jakarta siapkan bantuan dan monitor kondisi genangan.
Warga Perumahan Grand Sutera, Serang, terpaksa mengungsi akibat banjir yang merendam 140 rumah. Pemkot Serang berencana normalisasi sungai untuk atasi masalah.