detikBali
Tak Lagi Dilombakan, Pengerupukan Festival Buleleng Tahun Ini Dikemas Parade
Desa Adat Buleleng menggelar Pengerupukan Festival II untuk Hari Raya Nyepi. Festival ini mengusung konsep parade, menekankan kreativitas yowana.
Jumat, 23 Jan 2026 23:20 WIB







































