Menteri Hak Asasi Manusia (HAM) Natalius Pigai bercerita soal gedung yang menjadi kantor Kementerian HAM. Dia berkelakar gedung itu 'dirampas' olehnya.
Menteri HAM Natalius Pigai bertemu dengan Menteri Kamboja, Keo Remy, membahas isu tenaga kerja dan rencana forum HAM Asia-Pasifik di Indonesia tahun depan.
Menteri HAM Natalius Pigai memberikan anugerah tokoh HAM kepada enam penerima di Hari HAM Sedunia ke-77. Acara berlangsung di Jakarta, 10 Desember 2025.
Menteri Hak Asasi Manusia Natalius Pigai tak berkomentar banyak terkait aturan demonstrasi yang diatur dalam Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) yang baru.
Menteri HAM Natalius Pigai menegaskan pentingnya prinsip HAM dalam pembangunan nasional pada Musrenbang HAM 2025, sebagai forum strategis untuk rencana konkret.