Akun Instagram McDonald's dibobol peretas. Pelaku berhasil membobol akun tersebut dan membawa kabur dana US$ 700.000 atau Rp 10,7 miliar (kurs Rp 15.418).
Perusahaan induk Facebook dan Instagram yakni Meta, menyebut biaya fitur 'boosting' unggahan bagi pengguna aplikasi iOS akan naik sesuai ketentuan Apple.
Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) hari ini dilantik menjadi Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN).
Kementerian Koperasi dan UKM (Kemenkop UKM) berencana memanggil Bos Instagram menyangkut maraknya akun-akun penjual baju bekas impor di media sosial tersebut.
Pemerintah menyalurkan 1,3 juta ton beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) ke 5.302 titik Gerakan Pangan Murah di seluruh wilayah Indonesia.