detikNews
Ribuan Demonstran Tolak Kemenangan Maduro Sebagai Pengganti Chavez
Ribuan pendukung oposisi Venezuela turun ke jalanan memprotes hasil pemilu. Mereka tidak terima dengan kemenangan Nicolas Maduro sebagai presiden terpilih menggantikan Hugo Chavez.
Selasa, 16 Apr 2013 13:25 WIB