detikTravel
Intip Cara Desa Potato Head Gabungkan Wisata dan Peduli Lingkungan
Desa Potato Head Bali menyuguhkan konsep berkelanjutan sejak dari kamar hotel. Bukan menyediakan gelas plastik, tetapi tumbler yang bisa dipakai berkali-kali.
Senin, 16 Okt 2023 20:35 WIB