detikTravel
Festival Tato yang Menyakitkan & Penuh Magis di Thailand
Dari beragam festival yang ada di Thailand, Festival Sak Yant bisa membuat turis meringis kesakitan. Ratusan orang akan ditato secara masal dengan jarum yang sangat tipis. Mereka harus menahan sakit, demi mendapat 'kekuatan' dari tato tersebut.
Kamis, 12 Mar 2015 16:10 WIB







































