Artis Onadio Leonardo dinyatakan positif mengonsumsi narkoba. Ia ditangkap bersama istrinya, Beby Prisillia, di rumahnya di kawasan Rempoa, Tangerang Selatan.
Polisi menangkap KR, pemasok narkoba untuk artis Onadio Leonardo. Onad positif narkoba, sementara istrinya Beby hanya sebagai saksi. Penyidikan berlanjut.
Deddy Corbuzier menanggapi penangkapan sahabatnya, Onadio Leonardo, karena narkoba. Ia menegaskan gak membenarkan tindakan itu dan berharap Onad bisa berubah.