Pilkada 2020 diwarnai kandidat keluarga tokoh terkemuka. Ada kerabat Jokowi, Ma'ruf Amin, Prabowo, dan Pramono Anung yang maju Pilkada 2020. Berikut daftarnya.
"Kami tidak melihat apakah yang bersangkutan memiliki hubungan dengan siapa pun, termasuk kekerabatan dengan Presiden Jokowi," kata Ketua DPP Partai Golkar.