detikSumbagsel
Berkas 4 Tersangka Korupsi Tambang Batu Bara di Bengkulu Dinyatakan Lengkap
Empat tersangka korupsi pertambangan di Bengkulu, merugikan negara Rp 500 miliar, dinyatakan P21. Mereka menunggu persidangan setelah berkas lengkap.
Senin, 24 Nov 2025 19:00 WIB







































