Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mengatakan akan melakukan uji coba senjata nuklir. Hal itu dipicu Rusia dan China yang juga telah melakukan uji coba.
Presiden Iran Masoud Pezeshkian mengatakan negaranya menginginkan perdamaian, namun menegaskan tidak akan dipaksa untuk menghentikan program nuklirnya.
Presiden Putin memerintahkan para pejabat tingginya menyusun proposal uji coba senjata nuklir, sesuatu yang belum pernah dilakukan sejak tumbangnya Uni Soviet.