Polisi masih menyelidiki kasus Lula Lahfah, termasuk pemeriksaan digital forensik ponselnya. Ini untuk mencari tahu asal-usul tabung N2O atau Whip Pink.
Kepolisian Metro Jakarta Selatan adakan Press Conference, Jumat (30/1). Pihak kepolisian membahas mengenai temuan penyidik dalam kasus meninggalnya Lula Lahfah.