detikNews
Kakorlantas Ungkap Operasi Lilin 2025 Akan Digelar 20 Desember-2 Januari
Kakorlantas Polri Irjen Agus Suryonugroho mengumumkan Operasi Lilin 2025 untuk pengamanan arus mudik Nataru, berlangsung 20 Desember 2025 hingga 2 Januari 2026.
3 jam yang lalu







































