Menteri P2MI Mukhtarudin menekankan pentingnya program vokasi untuk pekerja migran Indonesia. Penempatan di KAI Korea Selatan jadi langkah strategis baru.
KP2MI gandeng 14 mitra strategis untuk memperkuat perlindungan Pekerja Migran Indonesia dari hulu ke hilir, menekankan pentingnya kemanusiaan dan pelatihan.
Banyak imigran perempuan mengetahui risiko kekerasan yang bakal dihadapi sebelum mencapai Eropa. Tapi mereka mengabaikannya demi 'kehidupan baru lebih baik'.
Sebanyak 172 pekerja migran Indonesia dideportasi dari Malaysia ke Parepare karena overstay dan kasus narkoba. Ini menjadi pemulangan terakhir di 2025.