Alexander Zverev melangkah ke final Australian Open 2025. Zverev mendapat tiket ke partai puncak usai Novak Djokovic mundur karena cedera setelah set pertama.
Jannik Sinner tampil sebagai juara Australian Open 2025. Petenis nomor satu dunia itu sukses mempertahankan gelarnya usai mengalahkan Alexander Zverev.
Sabalenka melaju ke final grand Slam Australian Open 2025 usai menundukkan Badosa. Sang juara bertahan akan menghadapi Keys yang sukses membungkam Swiatek.
Novak Djokovic melaju ke semifinal Australian Open 2025 setelah mengalahkan Carlos Alcaraz di perempat final. Selanjutnya ia akan bertemu Alexander Zverev.
Dua wakil Indonesia akan bertarung di semifinal Malaysia Open 2026. Jonatan Christie, Fajar Alfian/Muhammad Shohibul Fikri akan berupaya mencapai laga puncak.
Febriana Dwipuji Kusuma/Meilysa Trias Puspitasari bertekad tampil konsisten di Australia Open 2025. Ajang ini mereka manfaatkan untuk memperbaiki yang kurang.