detikNews
Eskalasi di Aleppo Suriah Dikhawatirkan Picu Perang Saudara Baru
Meski perang telah usai, Suriah masih terbelah dua antara pemerintahan transisi yang didominasi milisi Arab HTS di barat dan kelompok Kurdi SDF di timur.
11 jam yang lalu








































