SBY memuji partisipasi Prabowo di WEF Davos, menilai kehadirannya sebagai langkah aktif Indonesia dalam menghadapi tantangan global dan diplomasi dunia.
Prabowo menegaskan komitmen RI untuk kesejahteraan rakyat dan perdamaian dunia dalam pidato di WEF 2026. Gagasan 'no one is left behind' menjadi fokus utama.
Presiden RI, Prabowo, sebut program Cek Kesehatan Gratis dirancang untuk menghemat uang dalam jangka panjang, saat berpidato di World Economic Forum (WEF) 2026
Aksi Seskab Teddy Indra Wijaya mencuri perhatian netizen. Saat menemani Presiden Prabowo ke Davos, Swiss, ia tertangkap kamera melahap mie instan dengan santai.