Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengatakan program diskon ini akan dilaksanakan oleh 80.000 gerai di 402 pusat perbelanjaan.
Upacara tabur bunga peringatan Hari Pahlawan digelar di atas kapal Rajegwesi II di Selat Bali. Tabur bunga itu juga penghormatan untuk Kru KRI Nanggala 402.
Jokowi memberikan Samkaryanugraha kepada seluruh ABK KRI Nanggala yang tenggelam pada 2021. Jokowi juga sempat bertemu dengan para keluarga ABK KRI Nanggala.
Hari ini, ratusan prajurit siswa tampak sedang mengikuti dua materi yaitu penyeberangan basah dan renang ponco. Materi tersebut dilaksanakan di Kali Pepe.