Biddokkes Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) menyerahkan jenazah pramugari pesawat ATR 42-500, Florencia Lolita Wibisono alias Olen (33) kepada pihak keluarga.
Jenazah pramugari Florencia Lolita Wibisono diterbangkan ke Jakarta. Keluarga berterima kasih kepada Tim SAR dan berharap korban lain segera ditemukan.
Video amatir menunjukkan mayat wisatawan asal Jakarta mengapung di Ujung Genteng. Korban, Salman Abdul Latif, hilang terseret ombak di Pantai Goa Langir.