
7 Tersangka Masih Buron, KPK Pastikan Terus Buru Sampai Ditemukan
KPK mengungkapkan masih ada tujuh tersangka yang masuk DPO dan belum tertangkap. Upaya pencarian untuk menemukan mereka terus dilakukan.
KPK mengungkapkan masih ada tujuh tersangka yang masuk DPO dan belum tertangkap. Upaya pencarian untuk menemukan mereka terus dilakukan.
Lama tak terdengar tentang operasi tangkap tangan (OTT), KPK langsung menggebrak dengan menangkap seorang menteri. Adalah Edhy Prabowo yang ditangkap KPK.
Kinerja KPK menangkap buronan dipertanyakan. 6 buronan KPK mulai dari Harun Masiku hingga Eks Pangeran GAM Izil Azhar ini tak diketahui keberadaannya.
Idrus Marham menghirup udara bebas setelah menjalani 2 tahun vonis penjara. Bagaimana perjalanan kasusnya hingga Idrus dinyatakan bebas?
Kasus korupsi di badan usaha pelat merah tak cuma terjadi sekali. Beberapa direksi hingga direktur utama BUMN banyak yang terjerat dalam pusaran korupsi.
MA menguatkan vonis bebas eks Dirut PLN, Sofyan Basir. KPK memastikan akan segera mengkaji langkah hukum yang dapat dilakukan usai menerima salinan putusan MA.
Mahkamah Agung (MA) menolak kasasi jaksa atas vonis bebas mantan Dirut PLN Sofyan Basir. Oleh sebab itu, vonis bebas Sofyan Basir dikuatkan di tingkat kasasi.
Dua orang buronan KPK telah ditangkap yaitu Nurhadi dan Rezky Herbiyono. Namun KPK masih memiliki pekerjaan rumah (PR) mengejar buronan lainnya.
"Model penindakan senyap yang selama digaungkan oleh Ketua KPK terbukti. KPK benar-benar senyap, minim penindakan, surplus buronan," ujar Kurnia.