Wamendagri Bima Arya menekankan penanganan banjir di Sumatera harus cepat dan kolaboratif. 600 unit huntara dibangun untuk warga terdampak di Aceh Tamiang.
Korban bencana banjir di Aceh Tamiang mulai menempati hunian sementara yang dibangun Danantara. Warga berterima kasih ke pemerintah dan berharap tidak dipindah.
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) mengidentifikasi sekitar 30.000 hektare (ha) tambak budi daya perikanan rusak imbas banjir besar yang melanda Aceh.
Rumah Diding Boneng di Matraman, Jakpus, ambruk pada akhir tahun 2025. Ia mengatakan sempat berkomunikasi dengan Raffi Ahmad soal kondisi rumahnya ini.
Wakil Ketua Komisi VIII DPR RI, Abdul Wachid, mengungkapkan 100% calon jemaah haji Aceh telah melunasi biaya. Tak ada penundaan keberangkatan haji 2026.