detikNews
Polda Metro: Pesan Berantai Soal TNI Sweeping di Kemayoran Hoax!
Pascapengeroyokan warga di Jalan Benyamin Sueb, Kemayoran, Jakarta Pusat, Minggu (8/4) dini hari lalu, beredar pesan berantai melalui BlackBerry Messenger yang menyatakan TNI akan melakukan sweeping di lokasi. Pesan tersebut, hoax!
Selasa, 10 Apr 2012 18:04 WIB







































