detikInet
4G Bisa Jadi Pelipur Lara Internet Indonesia
Meskipun kondisi internet broadband di Indonesia dianggap memprihatinkan oleh Akamai, dan pertumbuhannya tahun lalu dianggap mengecewakan oleh APJII, namun hadirnya 4G bisa jadi pelipur lara.
Senin, 30 Mar 2015 10:24 WIB







































