Orang tua siswa di Kabupaten Cianjur terpaksa datang ke sekolah untuk menyerahkan dokumen daftar ulang. Karena proses tersebut dilakukan secara offline.
PPDB Jateng di Brebes hari ini diwarnai kendala jaringan internet. Diperkirakan hanya ada 20 persen calon siswa yang bisa mendaftar secara mandiri di Brebes.