Kemlu mengonfirmasi ada 3 warga negara Indonesia (WNI) dinyatakan positif terjangkit COVID-19 setelah mengikuti tablig akbar di Masjid Sri Petaling, Malaysia.
Kejaksaan Agung melakukan vaksinasi influenza terhadap jaksa-jaksa di lingkungannya, termasuk Jaksa Agung ST Burhanuddin untuk mencegah penularan virus Corona.