detikJabar
Wanita Sukabumi jadi Target Pelaku Perdagangan Manusia
Praktik tindak pidana penjualan orang (TPPO) atau human trafficking di Sukabumi meningkat. Ragam modus dilakukan pelaku untuk menjerat calon korban.
Rabu, 22 Jun 2022 21:10 WIB