detikNews
Merasa Dirugikan, Roy Suryo Kaji Gugat Perdata Lucky Alamsyah
Roy Suryo tengah mengkaji untuk menggugat Lucky Alamsyah bila tidak bisa memberikan penjelasan soal kejadian penyerempetan yang tengah diributkan itu.
Minggu, 30 Mei 2021 15:26 WIB