detikBali
BKSDA Buru 4 Kawanan Buaya di Muara Pantai Awang, Jangan Dibunuh!
BKSDA NTB akan memburu empat kawanan buaya muara di aliran Sungai Bangket Parak menuju muara Pantai Awang di Desa Periapan Awang, Pujut, Lombok Tengah.
Senin, 08 Mei 2023 11:53 WIB