detikNews
6 Pemudik Masuk DKI Reaktif COVID-19, Dikirim ke RS Darurat Kemayoran
Enam pemudik yang masuk DKI terdeteksi reaktif COVID berdasarkan tes swab antigen. Mereka dikirim ke RS Darurat Wisma Atlet Kemayoran guna pemeriksaan lanjutan.
Senin, 17 Mei 2021 12:50 WIB