detikOto
Horeee...! Sirkuit Mandalika untuk MotoGP Indonesia Kelar Dibangun Juli 2021
Pembangunan Sirkuit Mandalika, yang akan jadi tuan rumah MotoGP Indonesia, sudah mendekati 50%. Dijadwalkan trek ini akan rampung dibangun pada Juli 2021.
Selasa, 29 Sep 2020 16:10 WIB