Untuk mendeteksi virus corona biasanya dengan tes swab atau rapid test. Iran mengklaim punya perangkat yang bisa mendeteksi virus dari radius 100 meter.
Bupati Banyuwangi mengikuti teleconferen dengan Ketum PDIP Megawati bersama seluruh kepala daerah se-Indonesia. Teleconferecnce fokus penanganan corona.
Sejumlah sektor usaha sudah mulai dibuka di tengah PSBB transisi ini, Salah satunya industri salon, Seperti kondisi salon di Jakarta di era new normal.
Pejabat Medis Tertinggi di Australia menyatakan sangat yakin bisa mengatasi COVID-19 dan negara ini akan terhindar dari kondisi seperti di Italia dan AS.