Hugo Ekitike tak dipanggil untuk memperkuat Prancis di Kualifikasi Piala Dunia 2026 bulan depan. Tampil bersinar bersama Liverpool di awal musim bukan jaminan.
Klub divisi empat Grimsby Town secara mengejutkan mendepak Manchester United di babak kedua Carabao Cup. Kiper Grimsby, Christy Pym, rupanya penggemar MU.
Shin Si Ah menggantikan Go Min Si sebagai pasangan Lee Do Hyun di drama Korea Grand Galaxy Hotel. Sekuel Hotel del Luna ini akan tayang di Netflix tahun depan.
Paris Saint-Germain meraih kemenangan comeback atas Manchester City di Liga Champions. Nasser Al Khelaifi selaku presiden PSG amat bangga dengan hasil itu.