Menkes Budi Gunadi Sadikin mengungkapkan vaksin yang diperoleh, setengahnya akan didistribusikan ke daerah yang termasuk kategori level 3 dan 4 di PPKM darurat.
Pemprov DKI Jakarta menambah kapasitas tempat tidur isolasi dan ICU di rumah sakit rujukan COVID-19. Saat ini jumlah rumah sakit rujukan COVID di DKI ada 101.