Bakal calon Gubernur DKI Jakarta 2024 Ridwan Kamil berambisi merancang Jakarta menjadi kota global. Selain itu, menjadikan Jakarta sebagai kota wisata dunia.
DPRD mulai membahas nama Pj Gubernur Jakarta menjelang masa jabatan Heru Budi berakhir pada 17 Oktober mendatang. Heru Budi menegaskan tak akan mengintervensi.