Salah satu upaya untuk meniadakan kerumunan di libur dan malam tahun baru adalah menerapkan jam malam. Jam malam diterapkan disertai dengan penyekatan jalan.
Akibat dipicu dendam lama, 4 orang anak baru gede (ABG) di Kota Palopo, Sulawesi Selatan, mengeroyok pengunjung kafe, Adi Wijaya (26), hingga babak belur.