Atalia Praratya turut menghadiri pagelaran busana yang dihelat oleh perancang busana Ivan Gunawan di Bandung. Ini kata istri Ridwan Kamil itu soal karya Ivan.
Jeno NCT menjadi idol K-Pop pertama yang membuka runway di New York Fashion Week. Rapper dan visual NCT Dream itu akan mengenakan koleksi baju karya Peter Do.
Kesulitan bahasa asing membuat banyak orang salah menulisnya. Penjual pempek yang niatnya ingin bersyukur ini justru membuat netizen ngakak karena salah tulis.
Acara pernikahan ini viral karena saat acara sedang berlangsung dan masih banyak tamu undangan, tiba-tiba ada keranda jenazah lewat di tengah lokasi pernikahan.