Bupati Natuna angkat bicara soal daerahnya yang dijadikan tempat observasi WNI dari Wuhan. Hamid buka-bukaan mulai dari demo penolakan hingga minta kompensasi.
Ahmad Khoirul terdakwa kasus perampokan yang berujung kematian karyawan Bank Mandiri divonis hukuman 15 tahun penjara. Vonis itu sesuai dengan tuntutan jaksa.
Natuna tetap dipakai sebagai lokasi observasi WNI dari Wuhan, China, dengan syarat kompensasi. Bupati Natuna dan Menkes blak-blakan soal kompensasi ini.
Traveler akan terbang naik Jetstar pada 19 Februari 2020? Siap-siap saja delay atau malah cancel. Soalnya bakal ada demo besar-besaran oleh para ground crew.
Sejumlah siswa SMAN 12 Bekasi mengadakan aksi bela guru yang viral karena memukul siswa yang terlambat.Aksi dilakukan karena tak rela guru itu dinonaktifkan.