detikNews
Pengakuan Kaesang Naik Jet Pribadi ke AS: Nebeng Teman Saya
Ketum PSI, Kaesang Pangarep mengakui menggunakan jet pribadi saat pergi ke Amerika Serikat (AS). Kaesang menyebut ia pergi ke AS nebeng temannya.
Selasa, 17 Sep 2024 13:03 WIB