detikJatim
Madura United Kontrak Appiah untuk Arungi Putaran Kedua
Madura United punya pemain asing baru untuk mengarungi putaran kedua Liga 1 2022/2023. Ia yakni winger asal Australia Kwabena Appiah Kubi.
Senin, 09 Jan 2023 03:00 WIB