Inter Milan tinggal selangkah lagi untuk mendatangkan Olivier Giroud dari Chelsea. Striker Prancis itu dikabarkan akan melakoni tes medis pada pekan ini juga.
Polisi telah menyita aset dari investasi bodong MeMiles. Aset ini berupa uang dalam rekening utama PT Kam and Kam hingga mobil yang menjadi reward para member.
Ashley Young sudah dekat untuk bergabung Inter Milan. Young dikabarkan meninggalkan sesi latihan Manchester United dengan tujuan mendesak agar segera dilepas.
Berbagai upaya dilakukan masyarakat Indonesia di seluruh Australia ketika mendengar bahwa negara yang mereka tempati mengalami musibah kebakaran hutan.
Keraton Agung Sejagat mengulang dongeng lama tentang harta Nusantara di bank Swiss. Dongeng yang menjanjikan kesejahteraan ini ampuh menipu orang-orang.