detikHealth
Risiko Meninggal Pasien Jantung Obesitas Lebih Kecil dari yang Normal
Obesitas adalah pangkal segala penyakit mengerikan. Tapi baru-baru ini studi dari Inggris mengungkap pasien jantung yang obesitas lebih kecil risikonya untuk meninggal ketimbang pasien yang beratnya normal.
Selasa, 19 Mar 2013 09:02 WIB







































